Seputar Kampus
INI UPAYA UPNVY TANAMKAN NILAI BELA NEGARA DALAM DIRI MAHASISWA
Bela Negara menjadi salah satu kewajiban masyarakat Indonesia. Ini menjadi upaya untuk menjaga persatuan dan kesatuan NKRI.
Universitas Pembangunan Nasional 'Veteran' Yogyakarta (UPNVY) menjadi salah satu perguruan tinggi negeri di Yogyakarta yang...
PADUAN SUARA UPN “VETERAN” YOGYAKARTA BERHASIL MENYABET 3 MEDALI EMAS PADA THE 11TH BICF DI BALI
Sleman – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Paduan Suara Mahasiswa (PSM) Vocalista Paradisso berhasil mempersembahkan 3 medali pada ajang The 11th Bali International Choir Festival 2022 di Bali. Ajang tersebut dilaksanakan pada 25-28 Juli 2022 dimana V...
UPN VETERAN YOGYAKARTA GANDENG RBIB DUKUNG MBKM MELALUI PROGRAM KEMANUSIAAN MENGAJAR KALI CODE
Sleman – Himpunan Mahasiswa (HM) Hubungan Masyarakat (Humas) UPN Veteran Yogyakarta sukses adakan kegiatan Learn to Play with PR dengan menggandeng komunitas RBIB (Rumah Belajar Indonesia Bangkit). Kegiatan ini dilaksanakan dalam 3 pertemuan yang d...
UPN “VETERAN” YOGYAKARTA RAIH HIBAH PENDANAAN PPK ORMAWA
Sleman_ Tim PPK Ormawa dari BEM FEB berhasil mendapatkan hibah pendanaan perlombaan PPK Ormawa. PPK Ormawa 2022 merupakan program dari Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi,...
LPPM UPNVYK ADAKAN WORKSHOP BAHAS TIPS PENULISAN ARTIKEL JURNAL ILMIAH BEREPUTASI
Sleman – Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta (UPNVYK) gelar workshop yang mengangkat tema “Penulisan Artikel Jurnal Ilmiah Bereputasi.” Kegiatan dilaksanakan secara daring me...
Rektor UPN "Veteran" Yogyakarta Lepas 150 Mahasiswa Pendamping PKK-BN 2022
Sleman - Rektor UPN "Veteran Yogyakarta" (UPNVY) Prof. Dr. M. Irhas Effendi, M.Si melepas 150 mahasiswa pendamping Pengenalan Kehidupan Kampus Belanegara (PKK-BN) 2022. PPK-BN merupakan satu rangkaian dari kegiatan proses pembelajaran penerimaan...
KOPERASI UPN "VETERAN" YOGYAKARTA DINOBATKAN JADI KOPERASI PEMASARAN BERPRESTASI TINGKAT PROVINSI
Sleman - Koperasi Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta (UPNVY) memperoleh penghargaan koperasi berprestasi tingkat Provinsi DIY. Ketua Koperasi UPNVY, Siwi mengucapkan rasa syukur atas penghargaan ini.
Diharapkan dengan ...
UPN “VETERAN” YOGYAKARTA RAIH JUARA UMUM AJANG PORSIMNAS WIMAYA 2022
Sleman—UPN “Veteran” Yogyakarta raih juara umum di ajang Porsimnas Wimaya 2022 yang berlangsung ditutup di UPN “Veteran” Jakarta pada 24 Juli 2022. Dalam Porsimnas Wimaya kali ini UPN “Veteran” Yogyakarta berhasil meraih 74 medali. Sementara di posi...
Intip Tips Manajemen Waktu ala Michelle Yoana, Pebisnis Muda Sekaligus Wisudawan Terbaik UPN “Veteran” Yogyakarta
Sleman - Michelle Yoanna Franscisca Brigitta wisudawan jurusan Ilmu Manajemen program sarjana menjadi lulusan terbaik pada wisuda periode IV tahun ajaran 2021/2022, Sabtu (23/07/2022). Michelle memperoleh predikat pujian (cumlaude) dengan perolehan...
Penyuluh Pertanian Kabupaten Sleman jadi Wisudawan Terbaik UPN Veteran Yogyakarta
Sleman_Seorang penyuluh pertanian Kabupaten Sleman, Saraswati, menjadi salah satu wisudawan terbaik lulusan Program Pascasarjana pada wisuda periode IV UPN “Veteran” Yogyakarta, Sabtu 23 Juli 2022.
Saraswati yang memilih Jurusan Agribisnis itu mer...